Lepas Ekspor Perdana Komoditas Unggulan Provinsi Jambi, Mendag : Kolaborasi Pelaku UKM dan Perusahaan Buka Pintu Ekspor ke Kancah Global

Jambi, September 2023 - Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan untuk pertama kalinya melepas ekspor komoditas unggulan Provinsi Jambi, yaitu pinang, kopra, dan karet. Pelepasan ekspor ini[more...]